Hadir dalam kegiatan tersebut Wakil Bupati Malang Drs. H. Didik Gatot Subroto, SH., MH., mewakili Bupati Malang Drs. H. M. Sanusi, MM.,
Kegiatan di pusatkan di lapangan wonokerso pakisaji
Prosesi kegiatan sebagai rangkaian perayaan Hari Nyepi, Ratusan umat Hindu dari berbagai wilayah se-Kabupaten Malang melaksanakan Upacara Tawur Agung Kasanga dan ibadah bersama.
Ketua Majelis PHDI, Sutomo menerangkan, sesuai dengan namanya Tawur Agung atau Tawur Kesanga. Sehingga memiliki makna besar, sehingga kegiatan kali ini mencakup beberapa wilayah yang ada di Kabupaten Malang,
Sementara itu Camat Pakisaji, Endah Sriyati menuturkan Upacara Tawur Kasanga ini merupakan kali pertama yang digelar di Lapangan Wonokerso. Sebelumnya, setiap upacara itu dilaksanakan di setiap pura peribadahan masing masing
Dalam kegiatan ini 20 personil Senkom Mitra polri di turunkan di bawah kendali Deni Robbi Ketua Kecamatan Pakisaji Senkom Mitra Polri, dalam upaya turut membantu kelancaran arus lalin imbas dari kegiatan Masyarakat yang sekubnya se wilayah kabupaten Malang ini.
Mantap Gan, Semoga Senkom kab Makin Jaya dan Makin Exis
BalasHapus